ILMU PRODUKSI TERNAK

Keywords

Hewan Ternak
Ilmu Ternak
Produksi Ternak

How to Cite

ANDARUISWORO, S. (2022). ILMU PRODUKSI TERNAK. Universitas Nusantara PGRI Kediri. https://doi.org/10.29407/punp.vi.22

Abstract

Buku ajar dengan judul Ilmu Produksi Ternak. Di dalam buku ajar ini mahasiswa dan pembaca bisa mempelajari ilmu – ilmu dasar
tentang Ilmu Produsi Ternak dari berbagai macam klasifikasi ternak. Materi ilmu produksi ternak ini diantaranya meliputi ilmu produks ternak unggas (ayam, itik, entog, angsa), ilmu produksi ternak perah (sapi perah, kerbau perah, kambing perah, domba perah), ilmu
produksi ternak potong (sapi potong, kerbau, kuda, kambing, domba) dan ilmu produksi aneka ternak (kelinci, puyuh, lebah, walet dan
lainnya). dalam ilmu produksi ternak ini mahasiswa atau pembaca dapat berbagi ilmu tentang dasar-dasar dalam budidaya dan
pemeliharaan ternak sesuai dengan klasifikasinya. Karakteristik peternakan di Indonesia terdiri dari : Peternakan Tradisional dengan ciri – ciri jumlah ternak sedikit, Input Tekonologi Rendah,tenaga kerja keluarga dan profit rendah (sebagai tabungan) Peternakan Backyard dengan ciri-ciri jumlah ternak sedikit, Input teknologi mulai tinggi, Tenaga kerja keluarga dan profit sedang. Diwakili peternak ayam ras dan sapi perah. Peternkan Modern dengan ciri- ciri jumlah ternak banyak,Imput teknologi tinggi, Tenaga kerja spesifik bidang peternakan dan profit tinggi. Dengan demikikan ternak – ternak yang dibudidayakan oleh manusia dapat dikelompokkan menjadi 4 Kelompok yaitu :
1. Ternak Unggas
2. Ternak Potong
3. Ternak Perah
4. Aneka Ternak
Ternak – ternak yang ada sekarang bermula dari hewan – hewan liar. Karena adanya kepentingan manusia terhadap hewanhewan liar tersebut maka manusia melakukan penjinakan (Domestikasi) agar menjadi hewan piara (ternak) yang berguna dan bermanfaat bagi manusia.Oleh karena terbatasnya jumlah Pertemuan dalam suatu perkuliahan Mata Kuliah Ilmu Produksi Ternak, sedangkan cakupan
Materi yang cukup banyak maka Materi Diktat ini sangat singkat, oleh karena itu membaca pustaka asli sangat dianjurkan bagi mahasiswa sehingga cakrawala berpikir dunia peternakan khusunya Dunia Peternakan akan menjadi lebih luas dan mendalam. Secara tekhnis, materi kuliah tercakup dalam 10 pokok bahasan Utama yang direncanakan selesai dalam 14 kali kuliah tatap muka di kelas, 5 kali tugas terstruktur.

https://doi.org/10.29407/punp.vi.22

References

Anonymous, Rahasia Beternak Jangkrik, Ardy Agency, Jakarta, 1999

ARIEF Prahasta Asmaki. Budidaya Usaha Pengolahan Agribisnis Ternak Sapi / Bandung: Pustaka Grafika, 2009.

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian. Hijauan Pakan Ternak / Jakarta, 1994.Bioteknologi Reproduksi pada Ternak. Bandung: Alfabeta, 2010.

BUMI Merdeka. Sukses Beternak Ayam Petelur: Panduan Lengkap

Beternak dan Bisnis Ayam Petelur / Yogyakarta: Atma Media Press, 2010

B. SARWONO Beternak Kambing, Jakarta: CV. Yasaguna, 1984.

Berternak Kambing Unggul, Jakarta: Penebar Swadaya, 2011.

B. Suharsono dan Nazaruddin, 1998. Ternak Komersial. Penebar Swadaya. Jakarta.

Cunningham, Merle. Animal Science and Industry 7th. Ed New Jersey: Pearson Prentice Hall, 2005.

Direktorat Jendral Peternakan, 2009. Statistik Peternakan 2009

Direktorat Jendral Peternakan, Departemen Pertanian, Jakarta

Eko Hardiwirawan, Seleksi Pada Kerbau Berdasarkan Nilai Pemuliaan, Pusat Penelitian Pengembangan Peternakan, Bogor, Jawa Barat, Indonesia

Gregg Division McGraw Hill Book Company. Animal Production and Management / New York: 1988.

HERRY Soeprapto. Cara Tepat Penggemukan Sapi Potong / Jakarta: Agromedia Pustaka, 2006.

Ilmu Nutrisi dan Makanan Ternak Monogastrik / Jakarta: UI Press, 2006.

Ilmu Peternakan /Yogyakarta: Gadjah Mada University, 1998.

Kanisius Seri Budi Daya Sapi Perah / Aksi Agraris Kanisius. Yogyakarta: 1974.

Marhiyanto, B., 1999, Peluang Bisnis Beternak Lebah, Gitamedia Press. Surabaya.

McGraw Hill Book Company BREEDING and Improvement of Farm Animals / 8th. ed. New York: 1990.

Penggemukan Sapi Potong / ed. Jakarta: Agro Media Pustaka, 2002.108

Rabbits / New York: The Macmillan Company, 1991.

SAMAD Sosroamidjojo. Peternakan Umum / Jakarta: C V Yasaguna, 1990.

Slamed Wuryadi. Beternak dan Berbisnis Puyuh 3,5 Bulan Balik Modal Jakarta: Agromedia Pustaka, 2014.

Sori Basya Siregar. Penggemukan Sapi / Jakarta: Penebar Swadaya, 2008;2010.;2011.

Sudono, Adi. Rosdiana, R. Fina,. Dan Setiawan, Budi. S. 2004: Beternak Sapi Perah Secara Intensif. Agromedia Pustaka

SUPRIO Guntoro. Membudidayakan Sapi Bali / Yogyakarta: Kanisius, 2002.

Toelihere, Mozes R., 2006 : Ilmu Kebidanan Pada Ternak Sapi dan Kerbau. Penerbit Universitas Indonesia (UI_Press)

Yunus dan Sri Minarti, 1998. Aneka Ternak Fakultas Peternakan. Universitas Brawijaya. Malang